Ujian Madrasah adalah ujian yang diselenggarakan oleh satuan pendidikan di Madrasah berupa kegiatan pengukuran capaian kompetensi siswa dengan mengacu pada Standar Kompetensi Lulusan. Demikian pengertian Ujian Madrasah atau UM sebagaimana termaktub dalam POS UM ini. Ujian Madrasah akan dilaksanakan pada akhir jenjang pendidikan pada Madrasah Aliyah (MA).
Silahkan kerjakan soal Ujian Madrasah pelajaran Bahasa Inggris berikut ini. Apabila menggunakan android, silahkan klik link berikut
Posting Komentar